Dalam bahasa pemrograman C, kita ketahui terdapat fungsi pustaka yang umum digunakan untuk menampilkan hasil yang prototypenya berada di file judul stdio.h (standart input output header)seperti putchar(), puts(), dan printf().
Putchar dan puts merupakan dua buah fungsi putsaka yang dapat digunakan untuk menampilkan hasil tak terformat. Maksudnya adalah lebar dan bentuk dari tampilannya tidak dapat diatur. Sementara printf() dapat digunakan untuk memformat bentuk dari tampilannya. Kemudian printf() dapat digunakan untuk menampilkan hasil yang diatur firmatnya, karena dapat menggunakan kode format. Akan dibahas lebih lanjut mengenai kode format (format specifier) khususnya %d serta %i.
%d dan %i sama-sama mempunyai kegunaan untuk menampilkan nilai desimal integer. Yang membedakan hanya jangkauan (range) bilangan desimalnya saja.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar